Bandara Tercanggih Di Asia Tenggara, Indonesia Masuk?

ramadainnairport.com – Zaman sekarang, bandara nggak cuma jadi tempat naik-turun pesawat aja. Fungsi bandara sudah bertransformasi jadi wajah dari negara itu sendiri. Fasilitas super lengkap, desain futuristik, teknologi canggih semua jadi nilai jual. Asia Tenggara, sebagai salah satu kawasan paling berkembang, punya sederet bandara yang nggak kalah keren dari bandara di negara maju. Tapi, apakah …